Misterius, Ini Kronologis dan Fakta Pencarian 3 Bocah Hilang di Langkat

- 3 November 2020, 04:34 WIB
Misterius, Ini Kronologis dan Fakta Pencarian 3 Bocah Hilang di Langkat
Misterius, Ini Kronologis dan Fakta Pencarian 3 Bocah Hilang di Langkat /ANTARA/Imam Fauzi/

RINGTIMES BALI - Publik dikagetkan dengan kasus hilangnya tiga bocah di Kabupatdi Kabupaten Langkat Sumatera Utara, 18 Oktober 2020.

Ketiga bocah itu terakhir kali terlihat melintas di dekat exavator yang sedang menggali parit di Dusun Pulka, Desa Naman Jahe, Kecamatan Salapian.

Tempat itu diduga sebagai lokasi terakhir ketiganya menghilang.

Baca Juga: Terungkap, Ini Alasan Bantuan BLT Subsidi Upah BPJS Gelombang 2 Belum Juga Cair

Berikut beberapa fakta menghilangnya tiga bocah secara misterius:

1. Pencarian tidak hanya melibatkan aparat kepolisian, Basarnas dan warga, serta relawan, tapi juga melibatkan ahli spiritual atau dukun pintar

2. Warga mememukan gundukan tanah bekas galian tidak jauh dari lokasi penggalian parit, galian itu kuat dugaan menggunakan alat berat.

Baca Juga: Akhirnya UU Cipta Kerja Disahkan, Jokowi Tandatangani 3 Hari Lebih Cepat

Warga mencurigai tumpukan tanah itu dan melaporkan ke Intel Polsek namun belum juga ada titik terang.

3. Diketahui Tiga bocah yang hilang itu merupakan warga Dusun Pulka, Desa Naman Jahe, Kecamatan Salapian. Mereka adalah Yogi, Nizam Auvar Reja dan Alviza Zahra usianya semua diperkirakan 7 tahun.

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x