Asyik!Telkomsel Bagikan Kuota Internet Gratis 50 GB, untuk YouTube-an, Instagram bisa, Ini Caranya

- 8 Oktober 2020, 05:45 WIB
Cara dapat kuota internet gratis Telkomsel 50 GB untuk belajar online.
Cara dapat kuota internet gratis Telkomsel 50 GB untuk belajar online. /Pikiran-rakyat.com

RINGTIMES BALI - Telkomsel memberikan bantuan kuota internet gratis. Bantuan Kuota internet gratis ini bisa digunakan untuk YouTube dan Instagram. Anda bisa mengecek sendiri di Hp dengan kode *888#.

Program ini merupakan kerjasama antara Kemendikbud dengan Telkomsel.

Tak hanya pelajar bantuan kuota internet gratis juga diberikan pada tenaga pendidik di Indonesia.

Baca Juga: ShopeePay Perluas Jangkauan ke Lebih dari 500 Outlet Planet Ban

Pemerintah berharap, bantuan kuota internet gratis bisa membantu proses Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) akibat Pandemi Covid-19.

Ada kabar menggembirakan, selain untuk PJJ, bantuan tersebut bisa digunakan untuk bermain aplikasi lain sepetrti YouTube dan Instagram.

Sebagaimana dimuat di artikel Semarangku.pikiran-rakyat.com Telkomsel Bagikan Kuota Internet Gratis Hingga 50 GB Bisa untuk Youtube-Instagram, Ini Cara Dapatnya

Baca Juga: Bantuan Kuota Internet Gratis Kemendikbud Khusus Telkomsel Sudah Cair, Ini Cara Cek Mudah di HP

Ternyata bantuan diberikan dalam dua jenis, yakni kuota umum dan kuota belajar.

Untuk jumlah rincian bantuan sebagai berikut.

Halaman:

Editor: Tri Widiyanti

Sumber: Semarangku (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x