Lagu Genjer-Genjer Kerap Dianggap Proganda PKI, Lekat dengan Banyuwangi Simak ini Alasannya

- 28 September 2020, 11:46 WIB
Lagu Genjer-Genjer Kerap Dianggap Proganda PKI, Lekat dengan Banyuwangi  Simak ini Alasannya
Lagu Genjer-Genjer Kerap Dianggap Proganda PKI, Lekat dengan Banyuwangi Simak ini Alasannya /indonesiakoran.com/

Genjer-genjer saiki wis arep diolah
(Genjer-genjer pun sekarang siap diolah)

Baca Juga: Fenomena Halo Matahari Heboh di Jember dan Banyuwangi, Ternyata Pertanda Ini

2. Kaitan Genjer-Genjer dengan PKI

Dari lirik tersebut, diketahui bahwa masyarakat setempat terbiasa mengumpulkan sayuran genjer di pematang sawah untuk dijual di pasar.

Bisa dibilang, lirik ini tidak berkaitan dengan PKI. Namun, di masa itu PKI sangat menyukai lagu ini. Sejumlah artis kondang juga diminta menyanyikan Genjer-Genjer untuk menggaet lebih banyak kader PKI.

Selain itu, lagu ini juga diciptakan ketika Muhammad Arif tergabung di Lembaga Kebudayaan Rakyat (Lekra) yang berdiri dibawah PKI.

Baca Juga: Gatot Nurmantyo dan Din CS Minta Film G30SPKI Diputar Kembali, Fakta PKI Tidak Akan Pernah Mati

Dari sinilah akhirnya Genjer-Genjer sangat identik dengan PKI dan dianggap lagu kebangsaan partai berlogo palu arit tersebut.

3. Dipelesetkan menjadi Jenderal-Jenderal

Hasan Singodimayan yang merupakan anggota Himpunan Seniman Banyuwangi Indonesia (HSBI) memiliki catatan pribadi soal ini.

Halaman:

Editor: Tri Widiyanti

Sumber: Portal Jember (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x