Sampaikan Salam Perpisahan Pada Marzuki Alie, Yan Harahap: Cap sebagai Penghianat Akan Tetap Melekat

- 27 Februari 2021, 09:45 WIB
Marzuki Alie dan Yan Harahap terlibat berbalas komentar di Twitter soal keputusan DPP Partai Demokrat.*
Marzuki Alie dan Yan Harahap terlibat berbalas komentar di Twitter soal keputusan DPP Partai Demokrat.* /Instagram/@marzukialie/@yanharahap

“Jangan cumah baca judul rilis. Biasakan baca utuh. Di situ terdeskripsi dengan baik. Harusnya tak perlu diajari. Anda kan mantan Ketua DPRD RI, karena ‘kebijakan hati’ Pak @SBYYudhoyono dan @PDDemokrat. Upss,” kata @YanHarahap.

Baca Juga: Partai Demokrat Bakal Pecat 7 Kadernya yang Diduga Terlibat Upaya Kudeta AHY

Respons Marzuki Alie mengenai balasan komentar Yan A Harahap dimana Marzuki merespon bahwa perlakuannya saat masih menjadi DPP Partai Demokrat akan menemui titip terang. Bahkan Marzuki Alie tidak terima bahwa ia dicap sebagai penghianat.

Keenam kader telah dipecat oleh Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Demokrat atas dugaan pengambilalihan kepemimpinan Partai Demokrat.

Selain keenam kadernya itu, terdapat nama Marzuki Alie yang dianggap melanggar etika atas perilakunya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x