Resep Sop Daging Sapi Kuah Bening, Menu Hari Raya Idul Adha yang Sederhana Namun Sangat Enak

- 7 Juli 2022, 21:55 WIB
Berikut resep Sop Daging Sapi Kuah Bening untuk menu Hari Raya Idul Adha yang sederhana namun sangat enak, khas masakan rumahan.
Berikut resep Sop Daging Sapi Kuah Bening untuk menu Hari Raya Idul Adha yang sederhana namun sangat enak, khas masakan rumahan. /Instagram.com/@sopsapigosyen

RINGTIMES BALI – Artikel ini menyajikan resep dan cara membuat Sop Daging Sapi Kuah Bening untuk menu Hari Raya Idul Adha yang sederhana namun tetap enak.

Hari Raya Idul Adha tinggal menghitung hari, para ibu rumah tangga dapat memilih Sop Daging Sapi Kuah Bening sebagai ide alternatif untuk menyajikan menu spesial yang dapat dimakan seluruh anggota keluarga termasuk anak-anak.

Sop Daging Sapi Kuah Bening pada umumnya disajikan dengan campuran berbagai macam sayuran seperti bunga kol, wortel, kentang, daun bawang, dan seledri, sehingga menjadi makanan yang sehat.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Dendeng Batokok Khas Padang untuk Sajian Menu Spesial saat Hari Raya Idul Adha

Menu Sop Daging Sapi Kuah Bening merupakan masakan yang praktis, mudah dibuat, bahan-bahannya terjangkau, dan bercita rasa enak khas masakan rumahan.

Melansir dari kanal YouTube Dapur Bu Yun pada Kamis, 7 Juli 2022, berikut resep dan cara membuat Sop Daging Sapi Kuah Bening selengkapnya.

Resep Sop Daging Sapi Kuah Bening

Bahan-bahan :

  • 250 gram daging sapi (yang sudah dipotong-potong kecil)
  • 5 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • Sedikit buah pala
  • 1 sdt merica utuh
  • Garam secukupnya
  • 1 sdt kaldu bubuk
  • 1 sdt gula pasir
  • 1 buah kentang
  • 1 buah wortel
  • 1 buah bunga kol
  • Tomat secukupnya
  • Daun bawang secukupnya
  • Seledri secukupnya
  • Jeruk nipis secukupnya
  • Kecap manis secukupnya
  • Cabai rawit hijau secukupnya

Cara membuat :

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Rendang Daging Sapi yang Sederhana Namun Empuk, Lezat, dan Menggugah Selera

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x