Mengulas Wisata Kuliner Tradisional Khas Kabupaten Singaraja, Salah Satunya Siobak

- 1 Juni 2022, 21:42 WIB
Simak mengulas wisata kuliner tradisional khas Singaraja yang wajib untuk di coba dan di cicipi bersama teman keluarga maupun pasangan.
Simak mengulas wisata kuliner tradisional khas Singaraja yang wajib untuk di coba dan di cicipi bersama teman keluarga maupun pasangan. /Instagram.com/@jw_wirawajo

Baca Juga: Mengulas Tentang Wisata Kuliner Lawar yang Merupakan Makanan Khas Bali

4. SUDANG LEPET

Sudang lepet merupakan makanan khas Singaraja yang terbuat dari Ikan Asin yang di olah secara tradisional.

Sudang Lepet berasal dari kata Sudang yang berarti Ikan sedangkan Lepet yang berarti Sial.

Nama yang cukup unik ini muncul karena proses pembuatanya yang dianggap sangat malang.

Karena cara pembuatanya dengan cara ikan tersebut dipukul-pukul sampai menjadi gepeng.

Kemudian di goreng dengan minyak kelapa diberi perasan jeruk nipis dan di taburi cabai.

Baca Juga: Mengulas Tentang Wisata Kuliner Lawar yang Merupakan Makanan Khas Bali

5. ES ANCRUK

Dilihat secara sekilas minuman ini mempunyai kemiripan dengan es campur pada umumnya.

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah