4 Ide Bisnis Kuliner Kekinian dan Viral, Dijamin Banyak Peminat

- 17 Mei 2022, 21:37 WIB
4 Ide Bisnis Kuliner Kekinian dan Viral.
4 Ide Bisnis Kuliner Kekinian dan Viral. /Nishant Aneja/Pexels

RINGTIMES BALI - Berikut adalah empat ide jualan makanan viral dan kekinian yang pasti laku setiap hari, cocok untuk Anda pecinta kuliner.

Apakah Anda ingin memulai bisnis kuliner viral tapi belum punya ide? Pada artikel ini kita akan sama-sama membahas empat ide jualan makanan viral dan kekinian untuk Anda.

Sekarang ini rasa yang lezat bukan lagi jadi satu-satunya kunci kesuksesan dalam bisnis kuliner, tapi keunikan dan tren juga mempengaruhi bisnis ini.

Baca Juga: 3 Ide Bisnis Ternak, Omset Minimal Rp300 Ribu per Hari

Anda harus memanfaatkan tren kekinian yang sedang viral ke dalam usaha jualan makanan.

Terlebih di kondisi saat ini Anda harus mencari ide jualan makanan viral dan kekinian yang juga bisa dengan mudah dijual secara online, dengan layanan pesan-antar pada marketplace. 

Ringtimes Bali telah merangkum setidaknya empat ide jualan makanan yang viral dan kekinian yang bisa Anda coba, dirangkum dari kanal YouTube Bisnis Bagus.

Baca Juga: Ide Bisnis Unik Belum Banyak Pesaing, Terbaru Tahun 2022

1. Salted Egg Chicken

Tren makanan kekinian dengan saus telur asin atau salted egg ini sudah begitu populer selama beberapa tahun, namun tetap ramai diserbu masyarakat Indonesia.

Salted egg chicken yang lezat juga sangat mudah untuk dihidangkan cukup dengan ayam goreng tepung diatas nasi dengan lumuran saus salted egg yang menggiurkan.

2. Rujak Cireng

Ini dia usaha makanan kekinian yang berbeda dengan menu cireng biasanya. Olahan cireng ini disantap dengan sajian saus rujak yang gurih asam dan manis.

Jadi kamu cukup siapkan adonan cireng dari tepung kanji dan saus rujak andalan.

Baca Juga: 3 Ide Bisnis Kuliner Malam Cocok untuk Pemula

3. Donat Indomie

Salah satu daya tarik makanan kekinian ini adalah bentuknya yang instagramable yang cocok sekali untuk menarik perhatian pembeli.

Apalagi olahan mie instan ini akan sesuai dengan lidah masyarakat Indonesia. Hanya dengan bermodalkan mie instan, kamu sudah bisa meraup keuntungan dari menjual donat Indomie.

Donal indomie bisa juga ditambahkan dengan isian mozarella.

4. Kebab Goreng

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x