7 Kebiasaan Buruk Perusak Ginjal, Hindari Minum Obat Pereda Nyeri

- 2 September 2021, 18:40 WIB
Berikut beberapa kebiasaan yang dapat merusak ginjal
Berikut beberapa kebiasaan yang dapat merusak ginjal /Pixabay/ HeungSoon

RINGTIMES BALI – Mari kita simak kebiasaan-kebiasaan yang sering dilakukan seseorang dapat menjadi pemicu rusaknya ginjal.

Ginjal merupakan salah satu organ yang memiliki peran penting dalam menjaga kesehatan tubuh. Salah satunya dapat membantu memproduksi sel darah merah.

Selain itu, ginjal juga mengatur tekanan darah, mendetoksifikasi organ dalam, menghilangkan kelebihan air, dan mengontrol kadar semua mineral dalam darah.

Baca Juga: 7 Jenis Buah yang Dapat Merusak Ginjal, Hindari Konsumsi Pisang Berlebih

Mengingat pentingnya fungsi ginjal, maka kita perlu menjaga dan menghindari kebiasaan yang menyebabkan risiko penyakit ginjal.

Dilansir dari laman Bright Side pada 2 September 2021, adapun beberapa kebiasaan yang dapat merusak ginjal antara lain:

1. Menahan kencing

Salah satu kebiasaan yang bisa merusak ginjal yaitu sering menahan kencing. Tidak segera mengeluarkan urine dari kandung kemih adalah salah satu penyebab utama masalah ginjal. 

Baca Juga: 7 Makanan yang Dapat Merusak Ginjal, Hindari Mengkonsumsi Roti Gandum

Apabila sering menahan untuk buang air kecil, urin tetap berada di kandung kemih untuk waktu yang lebih lama, dan bakteri mulai berkembang biak lebih cepat. 

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Bright Side


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x