Cara Bedakan Buah dan Sayur Berpestisida atau Tidak Menurut dr Zaidul Akbar

- 1 September 2021, 16:33 WIB
Ilustrasi buah dan sayuran.
Ilustrasi buah dan sayuran. /PIXABAY/raggio5

 

RINGTIMES BALI – buah dan sayuran adalah suatu bahan incaran setiap waktu oleh orang di dunia.

Buah dan sayur yang tidak menggunakan pestisida tentunya lebih baik untuk kesehatan serta aman bagi lingkungan.

Meskipun begitu, pestisida pada buah dan sayur sulit untuk dihindari karena para petani umumnya masih menggunakan bahan kimia tersebut.

Sebagaimana dilansir dari kanal Youtube dr Zaidul Akbar pada Rabu, 1 September 2021 tentang cara bedakan antara buah dan sayur berpestisida dengan tidak berpestisida.

Baca Juga: 6 Penyebab Karam Perut Menurut dr Zaidul Akbar

Pestisida berbahan kimia masih banyak digunakan karena dianggap menjadi cara yang ampuh untuk menghilangkan hama pada buah atau sayur.

Padahal sebetulnya terdapat berbagai efek yang buruk bagi kesehatan maupun lingkungan karena pemakaiannya.

Seorang dokter sekaligus pendakwah, dr Zaidul Akbar, seringkali mendorong masyarakat untuk mengonsumsi segala hal yang alami dan organik.

Buah dan sayur tanpa pestisida tentunya menjadi pilihan yang lebih sehat. Oleh karena itu, dr Zaidul Akbar menyampaikan tentang cara buah dan sayur yang berpestisida dan yang tidak.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x