6 Obat Asam Lambung Paling Ampuh di Apotik, Harus dengan Resep Dokter

- 4 Agustus 2021, 15:51 WIB
obat asam lambung paling ampuh di apotik tapi harus dengan resep dokter
obat asam lambung paling ampuh di apotik tapi harus dengan resep dokter /tangkapan layar YouTube Dawai Hati

Baclofen termasuk obat antispastik dan peregang otot yang berfungsi memperkuat sfringer esofagus (kerongkongan) bagian bawah.

Dengan minum obat ini diharapkan katup kerongkongan bagian bawah bisa lebih jarang kendur sehingga mencegah asam lambung naik dan sensasi panas.

5. PPI (Proton pump inhibitors)

PPI dengan resep dokter biasanya memiliki kandungan dosis yang lebih tinggi. Contoh obat ini adalah esomeprazole, pantoprazole, dan rabeprazole.

Baca Juga: Suplemen Chlorella Mengandung Nutrisi dan Manfaat Baik untuk Tubuh, Simak Penjelasannya

Obat ini bisa membantu memulihkan maag, menurunkan kadar asam lambung dan menghalangi bagian sel penghasil cairan asam.

Efek samping dari obat ini biasanya menimbulkan diare, sakit kepal, mual, dan kekurangan vitamin B12.

6. H-2 Receptor Blockers

H-2 receptor blocker dengan resep dokter umumnya dapat meredakan gejala mulas dan mengobati asam lambung naik.

Baca Juga: 13 Manfaat Air Rebusan Daun Binahong, Cukup Minum 2 Kali Sehari

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah