Ingin Tau Durasi Tidur yang Baik Berdasarkan Usia? Simak Penjelasan ini

- 6 Agustus 2020, 07:00 WIB
ilustrasi tidur pakai earphone
ilustrasi tidur pakai earphone /okezone/

RINGTIMES BALI– Tidur merupakan hal yang paling nyaman untuk dilakukan, apalagi sehabis melakukan aktivitas yang melelahkan.

Bagi beberapa orang dewasa tidur merupakan hal yang sangat dinanti-nanti, karena bagi mereka tidur bagaikan mengisi energi kembali setelah melakukan pekerjaan seharian.

Namun masih banyak pula orang-orang yang tak sempat merasakan tidur yang pulas dan nyaman sebab beberapa tuntutan yang harus dilakukan, seperti harus sekolah dan bekerja.

Baca Juga: Seulong 2 AM Terlibat Kecelakaan hingga Mengakibatkan Kematian

Sebenarnya berapa lama durasi tidur yang dibutuhkan pada setiap manusia?

Durasi tidur yang dibutuhkan oleh manusia terbagi menjadi 6 durasi yang berbeda-beda sesuai dengan umur mereka.

Berikut durasi tidur yang baik berdasarkan umur, simak penjelasannya dikutip RINGTIMES BALI dari Pikiran-Rakyat.com melalui Healthline.

Baca Juga: Beragam Manfaat Daun Kelor dari Mencegah Obesitas hingga Kanker

Artikel ini sebelumnya telah terbit di pikiran-rakyat.com dengan judul Durasi Tidur yang Baik Berdasarkan Usia, Orang Dewasa Tidur hingga 9 Jam

Menurut National Sleep Foundation, kebutuhan tidur berbeda berdasarkan usia:

Halaman:

Editor: Moh. Husen

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x