4 Minuman Menyebabkan Organ Hati Rusak, Jangan Sering Minum Susu Murni

- 19 Maret 2021, 10:45 WIB
ilustrasi susu murni yang berlebihan akan merusak organ hati.
ilustrasi susu murni yang berlebihan akan merusak organ hati. /PIXABAY

1. Susu murni

Susu merupakan minuman sehat bagi seseorang. Namun, meminum susu murni merupakan minuman yang tidak ideal untuk orang yang menjaga kesehatan hati.

Tentu saja, bagi penderita penyakit hati harus membatasi atau segera menghindari meminum susu murni agar tidak semakin merusak hati dan dapat mengakibatkan masalah kesehatan lainnya.

Hal ini dikarenakan susu murni mengandung lemak jenuh yang tidak baik bagi kesehatan organ hati seseorang.

Baca Juga: Kenali Penyebab Perut Buncit, Bisa Jadi Ciri Kanker Hati

2. Minuman bersoda

Minuman lainnya yang dapat merusak organ hati yaitu minuman bersoda. Mengonsumsi minuman bersoda secara berlebihan dan terlalu sering dapat merusak hati.

Bahkan kebiasaan buruk tersebut dapat menyebabkan berbagai komplikasi penyakit hati. Tidak hanya itu, mengonsumsi minuman bersoda secara berlebihan dapat menjadi pemicu utama penambahan berat badan.

Hal tersebut bisa mengakibatkan obesitas karena terdapat peningkatan penumpukan lemak di organ hati.

3. Alkohol

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: The Health Site


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x