4 Gejala Penyakit Akibat Tidur Tengkurap

- 8 Februari 2021, 15:30 WIB
Ada 4 gelaja penyakit yang ditimbulkan karena tidur tengkurap.
Ada 4 gelaja penyakit yang ditimbulkan karena tidur tengkurap. /PIXABAY/Dieter Robbins/Graz/Austria

Baca Juga: 9 Posisi Tidur yang Baik untuk Kesehatan

Seseorang yang memiliki kolesterol tinggi dan tidur selalu menggunakan posisi tengkurap juga akan mengakibatkan pembuluh darah tersumbat sehingga otak akan kehabisan banyak oksigen.

2. Dada tertekan

Tidur dengan posisi tengkurap akan membuat dada menjadi tertekan sehingga tidak mendapatkan cukup oksigen.

Tidur semalaman dengan posisi tengkurap selain membuat dada tertekan, tubuh tidak mendapatkan cukup oksigen, dan pada saat bangun akan mengakibatkan pening pada kepala.

Baca Juga: Dipercaya Bawa Keberuntungan, Ini Posisi Tidur Yang Tepat Menurut Feng Shui dan Vastu Shastra

Jaringan lunak pada area dada, jika posisi tidur tengkurap akan menimbulkan penyakit kronis seperti seperti kelenjar dada atau kista.

3. Perut terganggu

Jika tidur dengan posisi tengkurap dengan waktu semalaman organ-organ sekitar perut akan berhenti berkerja dengan baik. Tidur tengkurap juga dapat mengakibatkan naiknya asam lambung.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah