6 Cara Berteman dengan Orang Jepang, Salah Satunya Bersikap Ramah

- 11 April 2021, 12:18 WIB
Ilustrasi berteman denganJepang, salah satunya bersikap ramah.
Ilustrasi berteman denganJepang, salah satunya bersikap ramah. /PIXABAY/ID 393334

Baca Juga: Peneliti Jepang Ungkap Menulis dengan Tangan Dapat Meningkatkan Aktivitas Otak

Baca Juga: Jepang Berikan Pinjaman Rp6,5 Triliun ke Indoneisa, LaNyala: Pemerintah Harus Transparan

2. Bertukar hobi

Salah satu masalah terbesar ketika orang asing berteman dengan orang Jepang adalah ketenangan dan rasa canggung setelah beberapa menit memulai percakapan.

Meskipun terdapat berbagai topik pembicaraan, seperti pengenalan diri dasar namun, hal tersebut hanya akan berlangsung dalam beberapa menit.

Oleh karena itu, sangat penting bagi kamu menemukan teman orang Jepang yang memiliki hobi yang sama. Mirip dengan berteman di negara asal, semakin banyak area yang kamu miliki dengan orang Jepang, semakin besar kemungkinan untuk menjadi teman.

3. Datang ke acara Jepang

Datang ke sebuah acara Jepang merupakan cara terbaik untuk bertemu orang baru, khususnya orang Jepang.

Baca Juga: Kakek 72 Tahun di Jepang Semangat Angkat Beban untuk Pecahkan Rekor

Jika kamu tinggal di Jepang, khususnya di Tokyo, kamu akan menjumpai beberapa acara diantaranya bahkan tidak dapat dibayangkan kecuali sudah tinggal beberapa tahun di sana.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah