5 Daftar Kota Terkecil di Indonesia, Nomor 5 Paling Mengejutkan

- 15 Maret 2021, 20:40 WIB
Jalan Malioboro di Yogyakarta
Jalan Malioboro di Yogyakarta /Instagram @jogjaseni/

RINGTIMES BALI – Indonesia merupakan negara terbesar dengan aneka kebudayaannya. Indonesia juga terdiri dari kota dan kabupaten yang padat penduduk.

Jarang diketahui banyak masyarakat ternyata Indonesia juga memiliki kota terpencil di Indonesia. Lebih dari 93 kota yang tersebar di seluruh Indonesia.

Tidak hanya selalu menjelaskan kota terluas di Indonesia, negara Indonesia juga memiliki kota terpencil dan terkecil sehingga jarang penduduknya dan bisa dikatakan sepi.

Sebagai perbandingan dengan DKI Jakarta yang memiliki luas 664 km persegi.

Baca Juga: Kemnaker Ida Fauziah Minta Pekerja Tunda Bepergian Ke Luar Kota hingga Akhir Pekan

Baca Juga: Denny Darko Ramal Gibran Rakabuming sebagai Wali Kota Solo, Sukses Tanpa Bantuan Presiden Jokowi

Dilansir ringtimesbali.com pada kanal youtube Lulusan SMA, 15 Maret 2021, berikut kota terkecil menurut luas wilayahnya.

1. Kota Tebing Tinggi

Kota tebing tinggi merupakan salah satu provinsi di Sumatera Utara. Kota Tebing Tinggi hanya memiliki luas kota sebesar 38 km persegi.

2. Kota Cirebon

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah