6 Cara Mencegah Sinyal WiFi Tidak Dibobol dan Dicuri

- 19 Februari 2021, 12:15 WIB
6 cara mencegah supaya sinyal WiFi tidak dicuri oleh orang yang tidak bertanggung jawab.
6 cara mencegah supaya sinyal WiFi tidak dicuri oleh orang yang tidak bertanggung jawab. /PIXABAY/

Pastikan WiFi menggunakan password yang tidak mudah diketahui orang lain. Penggunaan password akan menyulitkan orang asing mengakses ke jaringan WiFi milik anda.

2. Perbarui password

Ada baiknya anda melakukan perubahan password secara berkala. Dengan ini dapat mencegah peretas untuk mengakses jaringan secara tetap serta dapat melindungi akun WiFi.

3. Beri password kepada orang terpercaya

Jangan bagikan password WiFi-mu kepada orang-orang yang tidak cukup dekat denganmu atau yang tidak bisa anda percayai.

Baca Juga: Cek Fakta Keilegalan Bisnis VTube Menurut Kominfo dan OJK

Karena kemungkinan saja, jika anda memberi tahu password WiFi kepada orang tersebut bisa saja ia menyebarkannya ke orang lain tanpa sepengetahuan anda.

4. Membuat whitelist router

Whitelist router merupakan daftar putih yang mana hanya alamat jaringan tertentu yang bisa akses ke WiFi. Buatlah dan atur perangkat mana saja yang akan dimasukkan ke dalam whitelist router.

5. Sembunyikan SSID

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x