Ustad Khalid Basalamah: Umat Muslim yang Ingin Berkurban, Perhatikan 4 Syarat Kurban Ini agar Sah dan Diterima

- 20 Juni 2022, 18:00 WIB
Ilustrasi Perhatikan 4 Syarat Kurban Ini agar Sah dan Diterima.
Ilustrasi Perhatikan 4 Syarat Kurban Ini agar Sah dan Diterima. /PIXABAY/PublicDomainPictures

"Barangsiapa menyembelih sebelum sholat (Id) berarti ia hanya menyembelih untuk dirinya, dan barangsiapa yang menyembelih setelah sholat (Id) maka penyembelihannya telah sempurna dan sesuai dengan sunnah kaum Muslimin." (Hadis riwayat Al-Bukhari Nomor 5546)

4. Pembagian

Daging kurban dianjurkan agar dibagi tiga, yaitu untuk diri sendiri (bersama dengan keluarga) orang yang berkurban sepertiganya, sepertiga lagi untuk disedekahkan dan sepertiga lagi dihadiahkan untuk rekan-rekannya. 

Baca Juga: Inilah Manfaat yang Didapatkan Seseorang jika Memiliki Akhlak yang Jujur

"Jika seseorang menitipkan kurban di masjid, menitipkan ke sebuah lembaga, atau di luar kota lantas dia tidak bisa mengambil sebagiannya maka tidak masalah, karena ini adalah bagian dari sunnah yang sangat dianjurkan dalam Islam," jelas Ustad Khalid Basalamah***

 

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah