Surah Az Zalzalah Ayat 1-8, Bahasa Arab, Terjemahan, dan Tafsir

- 12 Oktober 2021, 20:10 WIB
Surah Az Zalzalah ayat 1-8
Surah Az Zalzalah ayat 1-8 /pexels.com/Tayeb MEZAHDIA

RINGTIMES BALI – Surah Az Zalzalah merupakah salah satu surah di dalam Al-Qur’an yang memiliki urutan surah ke-99.

Surah Az Zalzalah menjelaskan tentang guncangan dahsyat yang terjadi pada hari kiamat, sehingga membuat manusia menjadi bingung.

Selain itu, surah Az Zalzalah juga menerangkan bahwa setiap perbuatan amal manusia akan diberi balasannya, meskipun sekecil biji zarrah.

Baca Juga: Surah Al-Adiyat Ayat 1-11, Bahasa Arab, Terjemahan, dan Tafsir

Dilansir dari laman quran.kemenag.go.id pada tanggal 12 Oktober 2021, berikut adalah terjemahan dan tafsir surah Az Zalzalah:

اِذَا زُلْزِلَتِ الْاَرْضُ زِلْزَالَهَاۙ - ١

Terjemahan: Apabila bumi diguncangkan dengan guncangan yang dahsyat.

Tafsir: Pada ayat pertama, menjelaskan, bahwa pada hari kiamat, bumi akan mengalami guncangan yang sangat dahsyat.

وَاَخْرَجَتِ الْاَرْضُ اَثْقَالَهَاۙ - ٢

Terjemahan: dan bumi telah mengeluarkan beban-beban berat (yang dikandung)nya.

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: Quran Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x