Baca Surah Al Mulk Menjelang Tidur, Simak 4 Keutamaannya bagi Umat Islam

- 25 Juni 2021, 15:37 WIB
Rasulullah ungkap 4 keutamaan membaca surah Al Mulk menjelang tidur bagi umat Islam.
Rasulullah ungkap 4 keutamaan membaca surah Al Mulk menjelang tidur bagi umat Islam. /Pixabay/cahiwak

RINGTIMES BALI - Surah Al Mulk terdiri dari 30 ayat yang mengandung makna kekuasaan Allah dalam menciptakan dunia.

Surah Al Mulk dianjurkan untuk dibaca umat Islam setiap hari, khususnya malam hari sebelum tidur.

Hal itu diungkapkan Rasulullah dalam sebuah hadist yang isinya sebagai berikut:

“Tidaklah Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam tidur hingga beliau membaca Alif laam miim tanzil (surat As Sajdah) dan Tabarokalladzi bi yadihil mulk (Surat Al Mulk).” ( HR At Tirmidzi).

Baca Juga: 6 Dosa Wanita Paling Dibenci Allah, Salah Satunya Mengubah Bentuk Tubuh

Berikut keutamaan yang bisa diperoleh dengan membaca surah Al Mulk yang merupakan awal Juz 29, dikutip dari kanal YouTube NS Bor Channel pada 25 Juni 2021.

1. Diampuni dosanya

Rasulullah bersabda "ada surah dari Alquran, ia hanya terdiri dari 30 ayat, surah tersebut dapat membela temannya sehingga memasukkannya ke surga yaitu Surah Tabarok.(HR.Thabrani).

2. Dihindarkan dari siksa kubur dan siksa neraka

Keutamaan kedua yang dapat diperoleh dari membaca surah Al Mulk adalah dijauhkan dari siksa kubur dan siksa neraka yang pedih.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x