Hutan Mangrove, Wisata Antimainstrame yang Tiada Duanya

- 30 Juli 2020, 14:58 WIB
Hutan mangrove Nusa penida.*Diah
Hutan mangrove Nusa penida.*Diah /Sri lestari/Diah Anggreni

Kamu akan menemukan pemandangan bakau yang melengkung dengan panorama hijau. Pemandangan ini cocok kamu jadikan sebagai momen untuk mengambil foto dengan latar belakang pohon bakau.

Tidak hanya bisa menikmati keindahan hutan bakau, disini kamu juga bisa melakukan kegiatan snorkeling karena kawasan di sekitar hutan yang sangat dangkal.

Baca Juga: Lawan Covid-19, Jamaah Diminta Gaungkan 'Seruan Dari Masjid Usai Salat

Akar-akar dari tumbuhan bakau menjadi tempat tinggal bagi hewan-hewan laut. Hijaunya pohon bakau di area ini juga menjadi tempat hidup bagi burung jalak Bali.

Maka tak heran jika pengunjung sesekali dapat melihat burung jalak Bali di sekitar kawasan ini.***

Halaman:

Editor: Afifah Fadhilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x