Destinasi Wisata di Badung, Kekinian dan Instagramable Layak Kalian Kunjungi Ketika Berlibur ke Bali

- 20 Februari 2023, 16:30 WIB
Kolase keindahan view 2 tempat wisata di Badung yang kekinian dan Instagramable.
Kolase keindahan view 2 tempat wisata di Badung yang kekinian dan Instagramable. /Instagram/@dotmelali dan @infopetang/Instagram/@dotmelali/@infopetang

Tidak hanya itu, wisatawan juga dapat mencoba aktivitas lain seperti snorkeling atau diving untuk menikmati keindahan bawah laut di sekitar pantai.

Tentu saja, ketika berkunjung ke panta Petitenget kita perlu menghargai alam dan lingkungan sekitar dengan tidak membuang sampah sembarangan atau merusak terumbu karang. 

Baca Juga: Taman Suropati, Hidden Gems Favorit Mahasiswa dan Runners di Jakarta Pusat

Kawasan pantai ini merupakan tempat favorit bagi para pengunjung untuk bersantai di tepi pantai, fasilitas disekitarnya cukup lengkap. 

Tersedia beberapa restoran dan penginapan untuk para pengunjung, waktu baik untuk mengunjungi pantai ini adalah sore hari agar bisa menikmati pemandangan sunset yang begitu indah. 

2. Air Terjun Nungnung

Merupakan salah satu wisata alam yang sangat menarik di Bali. Terletak di daerah pegunungan, air terjun ini menawarkan keindahan alam yang sangat asri dan menenangkan.

Suara gemericik air yang jernih dan sejuknya udara di sekitar air terjun membuat pengunjung merasa betah dan terkesan dengan keindahan alam yang masih asli. 

Baca Juga: Destinasi Wisata Hits dan Kekinian di Yogyakarta, Banyak Tempat Spot Foto yang Instagramable

Namun, perlu diingat bahwa akses ke Air Terjun Nungnung cukup sulit dan memerlukan perjalanan yang cukup jauh dari pusat kota. Namun, perjalanan tersebut tentunya akan terbayar dengan keindahan alam yang luar biasa di Air Terjun Nungnung.

Halaman:

Editor: Jero Kadek Wahyu Baratha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x