Intip Keseruan Kunjungan Kerja Menteri Anas di Mojokerto dari Dorong Birokrasi, MPP sampai Cicipi Onde-onde

- 7 Februari 2023, 15:33 WIB
Kunjungan kerja Menteri PANRB ke Mojokerto.
Kunjungan kerja Menteri PANRB ke Mojokerto. /Tangkapan Layar/ Instagram @kemenpanrb

Kunjungan kerja juga hadir di MPP dalam upaya finalisasi digital yang akan beroperasi di beberapa daerah menjadi optimalisasi yang berjalan lebih baik.

Sistemnya sedang ada dalam proses secara nasional dengan super apps yang terselesaikan.

Beberapa kota yang siap langsung menerapkan digital MPP sehingga nantinya dapat saling berbagi pakai di daerah atau kota seluruh Indonesia, sebagian masyarakat ingin selesai di ponsel.

Baca Juga: 291 Kasus DBD Ditemukan Selama Bulan Januari, Pemkot Denpasar Terapkan Program Wolbachia

Apabila masyarakat ingin direct service maka bisa langsung datang ke MPP namun jika tidak dapat selesai lewat online di manapun.

Kunjungan kerja terakhir yaitu mendatangi UMKM Empunala dengan banyak cemilan yang dapat warganet saksikan di Instagram kementrian, lokasinya di Bo Liem Mojokerto dan Menteri Anas tampak memilih beberapa jajanan lokal.

“Kalau pelayanan publiknya bagus, government bagus pasti nanti UMKM-nya usahanya akan  terus tumbuh dan meningkat, kesejahteraan masyarakat terus akan meningkat,” ujarnya sembari mencicipi onde-onde.

Stunting di Mojokerto, menurutnya sudah di angka delapan persen termasuk lima besar angka di daerah stuntingnya yang rendah di Jawa Timur.

Halaman:

Editor: Jero Kadek Wahyu Baratha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x