KM Eka Jaya Kecelakaan di Perairan Pangkalan Bun, Kapal Luksemburg Selamatkan 5 ABK

- 8 Agustus 2021, 09:12 WIB
Penjemputan 5 ABK yang diselamatkan kapal Luksemburg di Pelabuhan Benoa Bali.
Penjemputan 5 ABK yang diselamatkan kapal Luksemburg di Pelabuhan Benoa Bali. /Dok. Basarnas Bali/

"Ada sedikit hambatan karena cuaca angin kencang alun begitu lumayan, namun karena koordinasi dan komunikasi antara tim rescuer kami dan tim yang berada di Devon Express evakuasi dapat berjalan dengan aman dan lancar," terangnya.

Baca Juga: Mantan Sekjen Laskar Bali Ungkap Kronologi Pembunuhan Anggota Ormas di Monang Maning

Pada pukul 04.50 Wita intercept selesai dilaksanakan dan seluruh ABK dalam keadaan sehat, selanjutnya diserahkan kepada agen kapal dan Satgas Covid-19 pelabuhan Benoa.

Unsur SAR sari Basarnas Bali, Pol Air Mabes Polri, Pol Air polda Bali, Lanal Denpasar, KSOP Benoa, SROP Benoa, KKP Pelabuhan Benoa dan Agen Kapal MV Devon Expres dilibatkan elama proses evakuasi.***

Halaman:

Editor: Rani Purbaya

Sumber: Basarnas Bali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah