BSU 2020 Cair di 2021, Segera Aktivasi Rekening Batas Waktu 31 Juli

- 17 Juli 2021, 11:21 WIB
Bantuan Subsidi Upah (BSU) bagi para guru non PNS di tahun 2020 akan dicairkan pada tahun ini 2021.
Bantuan Subsidi Upah (BSU) bagi para guru non PNS di tahun 2020 akan dicairkan pada tahun ini 2021. /instagram @kemdikbud.ri/

- Klik Masuk

Baca Juga: BSU Guru Honorer Rp1,8 Juta Ditutup 30 Juni 2021, Segera Aktifkan Rekening Anda

Penerima BSU wajib menyiapkan dokuman sebagai syarat pencairan antara kain:

- KTP

- NPWP (jika ada)

- Bukti penerima yang dapat diunduh dari website bsu.kemdikbud.go.id

- Surat Pernyataan Tanggung Jawab Mutlak (SPTJM) Anda dapat unduh di website ini diberi materai dan ditandatangani calon penerima.

Para calon penerima bantuan upah ini membawa dokumen yang diatas dan menunjukkan ke petugas bank penyalur BRI untuk diperiksa.

PTK diberikan waktu untuk mengaktifkan rekening BSU hingga tanggal 31 Juli 2021.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x