Kartu Prakerja Gelombang 11 Resmi Dibuka! Ikuti 4 Langkah Berikut Agar Lolos

- 2 November 2020, 13:02 WIB
/

Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar

Tes ini bertujuan untuk mengenali kompetensi dan potensi yang kamu miliki. Penggunaan alat bantu corat-coret seperti kertas, pensil/pulpen diperbolehkan untuk menyelesaikan soal.

LANGKAH 3

Pilih Pelatihan yang Kamu Inginkan

Pastikan kamu mengikuti dan menyelesaikan semua kelas pelatihan yang kamu pilih.

Baca Juga: Cek Penerima BLT UMKM BRI di eform.bri.co.id/bpum, Segera Lakukan Ini Jika Nama Anda Tidak Ada

LANGKAH 4

Tunggu Apalagi?

Belajar gratis, dapat insentif pula. Dengan Kartu Prakerja, raih masa depan lebih cerah.

Melalui akun instagram @prakerja.go.id juga diinformasikan bagi peserta yang akunnya sudah terverifikasi, segera "login" dan klik "gabung" ke Gelombang 11 agar segera mengikuti tahap seleksi.***

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi

Sumber: Instagram prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah