Mengapa Verifikasi Email Prakerja Gelombang 9 Tidak Masuk saat Daftar, Ini 3 Penyebab dan Solusinya

- 19 September 2020, 09:50 WIB
Mengapa Verifikasi Email Prakerja Gelombang 9 Tidak Masuk saat Daftar, Ini 3 Penyebab dan Solusinya
Mengapa Verifikasi Email Prakerja Gelombang 9 Tidak Masuk saat Daftar, Ini 3 Penyebab dan Solusinya /PRFMN/

RINGTIMES BALI - Sejak Kamis 17 September 2020 pada pukul 12.00 WIB, daftar prakerja gelombang 9 telah dibuka dan akan berakhir pada tanggal 21 September 2020.

Jika anda ingin menjadi peserta, anda bisa mendaftar di laman www.prakerja.go.id, lalu klik daftar sekarang.

Usai daftar anda akan diminta untuk mengisi email yang aktif, dan memverifikasi email tersebut. Namun banyak kasus ditemukan jika email kartu prakerja tidak masuk.

Baca Juga: Pilih Transaksi Digital Selama Masa PSBB, Simak Cara Top Up ShopeePay

Pihak penyelenggara pasti akan mengirimkan link ke email anda, untuk kemudian diverifikasi.

Jika anda mengalami masalah ketika link verifikasi email Prakerja tidak masuk dari www.prakerja.go.id.

Dikutip dari Potensi Bisnis dalam artikel "Kenapa Verifikasi Email Prakerja Gelombang 9 Tidak Masuk saat Daftar? Simak Solusi dan Penyebabnya", berikut penyebab dan solusi permasalahan daftar prakerja gelombang 9 verifikasi jika email tidak masuk:

Baca Juga: Wajib Tahu! Cara Mencairkan Insentif Prakerja Lewat Linkaja, OVO, GoPay, BNI dengan Mudah

1. Salah Email

Usahakan email yang digunakan untuk daftar prakerja gelombang 9 sudah benar, jangan menyepelekan satu huruf atau angka dalam email anda.

Halaman:

Editor: Tri Widiyanti

Sumber: Potensi Bisnis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x