Turut Berduka, Mendadak Suami Putri Presiden Soekarno Meninggal di Bali

- 8 Februari 2021, 08:11 WIB
Kabar duka, anak tunggal presiden Soekarno resmi jadi janda.
Kabar duka, anak tunggal presiden Soekarno resmi jadi janda. /Instagram.com/@kartikasoekarnofoundation

"Prayers

Dear Karim, thank you for asking your favourite Ustad to say prayers for Frits, Kiran and myself. Kartika Soekarno Foundation mission is to improve the lives of Indonesian children. I am humbled with the prayers in the poorest parts of Surabaya. May my beloved Frits rest in peace.

"Doa"

Dear Karim, terimakasih sudah meminta ustad kesayangannya mendoakan Frits, Kiran dan saya sendiri. Misi Yayasan Kartika Soekarno adalah meningkatkan taraf hidup anak Indonesia. Saya merasa rendah hati dengan doa-doa di daerah termiskin di Surabaya.

Semoga Frits tercinta beristirahat dengan damai)," tulis akun Instagram @kartikasoekarnofoundation dalam unggahannya seperti dikutip Zonajakarta.com.

Baca Juga: Presiden Jokowi : Jangan Sok-sokan Lockdown, Kira-kira Sindir Siapa ?

Dalam video singkat tersebut, nampak seorang ustaz tengah memimpin doa untuk mendiang suami Kartika Sari Soekarno.

"Inna lillahi wa inna ilaihi raji'un, telah berpulang ke haribaan tuhan yang maha kuasa, Allah SWT, suami dari ibu Kartika Sari Soekarno, yaitu bapak Fritz Frederick Seegers yang telah meninggal pada tanggal 4 Februari 2021, kita doakan agar arwahnya diterima di sisi Allah tuhan yang maha kuasa,".

Untuk diketahui bersama, saat masa peristiwa G30S PKI Dewi Soekarno menyelamatkan diri dan menetap di luar negeri bersama Karina di Montainge Avenue, Paris, Perancis.

Baca Juga: Megawati Sindir Sumbangsih Milenial hanya Demo, Ini kata BEM SI dan Anggota DPR RI Termuda

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Zona Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah