Cara Mendapatkan Bansos Tunai Rp300 Ribu Tanpa NIK KTP

- 5 Januari 2021, 19:30 WIB
Cara Mendapatkan Bansos Tunai Rp300 Ribu Tanpa NIK KTP
Cara Mendapatkan Bansos Tunai Rp300 Ribu Tanpa NIK KTP /Unsplash/Bady Abbas

5. Jika calon penerima memenuhi syarat, tetapi tidak memiliki Nomor Induk Kependudukan atau NIK KTP (Kartu Tanda Penduduk), tetap bisa mendapatkan bansos tunai tanpa harus membuat KTP terlebih dulu. Penerima mesti berdomisili di desa tersebut dan menulis alamat lengkapnya.

Baca Juga: Cek Data Anda, Kriteria Ini Dapat BLT BPJS Ketenagakerjaan di Januari 2021

Nah cukup mudah bukan, jika Anda belum mempunyai kartu identitas bantuan ini bisa cair langsung asal memenuhi persyarartan diatas.

6. Apabila penerima sudah terdaftar dan datanya valid maka bansos tunai Kemensos Rp300 ribu akan diberikan secara tunai dan nontunai.

Cara nontunai diberikan melalui transfer ke rekening bank penerima, sementara cara tunai akan diantarkan langsung oleh petugas pos ke rumah KPM.

Baca Juga: BST Rp300 Ribu Cair Besok, Siapkan Dokumen Ini Agar Dana Langsung Diterima

Atau secara kolektif melalui aparat desa, bank milik negara, atau diambil langsung di kantor pos terdekat.

Untuk mengetahui apakah masuk ke dalam daftar penerima BST, masyarakat bisa mengunjungi laman Data Terpadu Kesejahteraan Sosial.

Berikut langkah-langkahnya:

- Kunjungi laman https://dtks.kemensos.go.id/

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: indonesia.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x