Tips Bagi Ayah Agar Dekat dengan Anak Perempuan Remaja

- 14 September 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi ayah dan anak perempuan.
Ilustrasi ayah dan anak perempuan. /Pexels/Josh Willink

1. Coba menjaga komunikasi melalui percakapan kecil

Menurut jurnal penelitian karya Yenny Wijanti, latar belakang sikap orangtua terhadap anaknya juga mempengaruhi pola komunikasi antara ayah dan anak perempuan.

Baca Juga: Tidak Sulit, Simak 6 Cara Menghentikan Anak dari Kebiasaan Berbohong

Mungkin awalnya bagi merupakan hal yang baru jika anak yang sebelumnya mudah menuruti perkataan ayah, seketika berubah dengan melontarkan pendapat dan pandangan yang berbeda.

Tapi, seorang anak perempuan pada umumnya menggunakan hati ketika mengeluarkan perilakunya. Jadi tidak ada salahnya memiliki waktu tertentu, Ayah, kunci utama tetap berusaha berkomunikasi dan membuka hati dengan memahami satu sama lain.

Menurut Nassrina Maria Punyanunt-Carter, ayah dan anak perempuan yang memiliki pola percakapan yang baik memiliki tingkat kepuasan yang lebih tinggi tersendiri.

Baca Juga: 5 Tips Mengasuh Anak yang Berpengaruh pada Perkembangan Buah Hati

Hal ini menunjukkan bahwa ada peningkatan kepuasan komunikasi ketika ada saling pengertian dan timbal balik komunikasi.

Berusaha tetap membuat aman anak perempuan yang sedang mengalami masa ingin serba ingin mencoba segalanya dilakukan dengan membuat anak nyaman terlebih dengan ayah.

2. Berusaha membuat si anak merasa aman

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x