Tips Bagi Ayah Agar Dekat dengan Anak Perempuan Remaja

- 14 September 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi ayah dan anak perempuan.
Ilustrasi ayah dan anak perempuan. /Pexels/Josh Willink

RINGTIMES BALI – Berbeda dengan anak perempuan dan ibu yang umumnya lebih mudah untuk berkomunikasi terbuka, hubungan antara ayah dengan anak perempuan yang menginjak remaja seringkali memiliki jarak. 

Salah satu faktor mungkin mendukung ibu sering menghabiskan banyak waktu bersama anak dirumah sedangkan ayah harus keluar untuk mencari nafkah. Namun demikian, tidak menutup kemungkinan banyak juga ayah lebih dekat dengan anak perempuan.

Baca Juga: Alasan Pentingnya Self Parenting bagi Anak

Tahukah Ayah, perlunya pendewasaan juga harus dilakukan dari kedua sisi? Menjadi orang tua tidak mudah, begitu pula menjadi anak.

Memang, orang tua sejak anak baru terlahir sudah memberikan perhatian lebih, namun jika anak yang sedang melewati masa kunjung remaja, hubungan sosialisasi mereka sudah mulai meluas.

Lingkungan yang mereka hadapi tak hanya berinteraksi dengan orang-orang dalam rumah, namun lingkungan eksternal seperti sekolah, tempat bermain, les, dan sebagainya.

Baca Juga: Pentingnya Kursi Mobil Bayi untuk Keselamatan Anak Saat Berkendara

Seorang anak akan merasa terbebani jika pendapat ayah tidak sesuai dengan apa yang anak yakini. Disini perlu penurunan tensi, ayah.

Berikut tips sedikit untuk Ayah agar lebih dekat dengan anak perempuan yang sedang menginjak remaja yang dikutip dari laman Tandfonline:

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x