10 Khas Masakan Lebaran dari Berbagai Daerah di Indonesia, Referensi Hidangan saat Keluarga Berkumpul

- 26 April 2022, 15:20 WIB
Ilustrasi rendang. Berikut ini akan dipaparkan 10 khas masakan Lebaran dari berbagai daerah di Indonesia.
Ilustrasi rendang. Berikut ini akan dipaparkan 10 khas masakan Lebaran dari berbagai daerah di Indonesia. /Tangkapan Layar Youtube/Rudy dan Sahabat TV/

RINGTIMES BALI - Perayaan hari raya umat muslim yang sering dikenal dengan nama Hari Raya Idul Fitri tidak akan lengkap jika tidak ada menu yang disajikan. Berikut ini akan dipaparkan 10 khas masakan Lebaran dari berbagai daerah di Indonesia.

Momen Hari Raya Idul Fitri atau lebaran ini akan menjadi momen yang sangat dinanti oleh umat islam seluruh dunia.

Bagaimana tidak, momen ini adalah momen spesial untuk menghabiskan waktu bersama keluarga. Jadi, akan terasa kurang jika tidak ada menu atau makanan yang disajikan.

Baca Juga: Resep Rendang Tanpa Minyak dan Santan, Cocok untuk Hidangan Lebaran yang Sehat

Maka dari itu, artikel ini akan memuat 10 khas masakan lebaran dari berbagai daerah di Indonesia. 

Menu khas lebaran biasanya dikenal dengan Opor Ayam dan juga Rendang. Kendati demikian, ternyata masih banyak menu lainnya yang dapat dijadikan referensi. 

Dilansir dari youtube milik Generasi Milenial, berikut ini 10 khas masakan atau makanan lebaran dari berbagai daerah di Indonesia. 

1. Semur Daging - Betawi.

Menu ini dapat dijadikan menu pilihan terbaik untuk melengkapi menu di meja makan saat lebaran. Cita rasa yang khas dan empuknya daging akan menambah kesan spesial hari besar tersebut.

Baca Juga: Resep Cara Membuat Opor Ayam Khas Lebaran Hari Raya Idul Fitri

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x