Ciri Hamil Anak Laki-laki dan Perempuan, Salah Satunya Ngidam dan Hasrat Bercinta

- 31 Oktober 2021, 19:04 WIB
Berikut ciri-ciri hamil anak laki-laki atau perempuan yang bisa dilihat dari cara ngidam dan hasrat bercinta.
Berikut ciri-ciri hamil anak laki-laki atau perempuan yang bisa dilihat dari cara ngidam dan hasrat bercinta. /Photo by MART PRODUCTION from Pexels/

Baca Juga: 5 Makanan yang Harus Dihindari Ibu Hamil Trimester Pertama dan Kedua

5.Kondisi rambut

Saat hamil anak perempuan kondisi rambut sering banget lepek akibat berminyak.

Hamil anak laki-laki kondisi rambut agak sedikit ketombean dan kering lalu kusam.

6.Penambahan berat badan

Saat hamil anak perempuan berat badan bertambah secara bertahap.

Sedangkan dikehamilan laki-laki, berat badan pada waktu awal trimester pertama trimester kedua atau naiknya stabilnya.

Baca Juga: 13 Tanda Wanita Positif Hamil Menurut dr Ema Surya Pertiwi

Lalu di trimester ketiga langsung naik tajam kenaikan berat badan hampir sama, tapi lebih meningkat di trimester ketiga saat kehamilan anak laki-laki.

7.Kebiasaan untuk mandi

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x