Kenali 6 Mitos Diabetes, Orang Kurus Tidak Terkena Diabetes

- 31 Maret 2021, 21:15 WIB
Ilustrasi cek gula darah bagi penderita diabetes
Ilustrasi cek gula darah bagi penderita diabetes /Pexels.com/PhotoMIXCompay

Selain itu, genetika, riwayat penggunaan obat, riwayat kanker atau autoimun, dan kebiasaan gaya hidup, seperti konsumsi alkohol dan merokok.

Baca Juga: 6 Gejala Resistensi Insulin Penyebab Diabetes, Waspada Kaki Bengkak

Baca Juga: 5 Tanda Diabetes pada Wanita Usia 40 Tahun, Salah Satunya Bau Mulut

Baca Juga: 7 Kebiasaan Sehat Mencegah Diabetes, Salah Satunya Wajib Sarapan

2. Olahraga berbahaya bagi pengidap diabetes

Sebaliknya, justru mereka yang mengidap diabetes wajib berolahraga, guna menurunkan kadar gula darah.

Rutin berolahraga dapat sangat membantu. Dalam hal ini Kadar gula darah bisa berfluktuasi tergantung pada jenis olahraganya.

Umumnya olahraga kardiovaskular akan menurunkan gula darah sedangkan latihan beban dapat menyebabkan peningkatan gula darah.

Sehingga baik untuk segera menjadwalkan olahraga atau aktifitas fisik lainnya, bagi pengidap diabetes.

3. Pengidap diabetes tidak boleh hamil

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah