Akhir Perang Dunia II Jatuhnya Berlin di Tangan Uni Soviet

- 31 Agustus 2020, 16:24 WIB
Perang Dunia I. (wikipedia.org)
Perang Dunia I. (wikipedia.org) /

Pada hari yang sama, pasukan Soviet mulai membombardir pusat kota. Tiga hari kemudian, Berlin sepenuhnya terkepung.

Pada 30 April 1945, Hitler bunuh diri, satu hari setelah menikahi Eva Braun. Jenazah mereka dibawa ke atas dan dibakar di tanah bekas ledakan bom dekat sana.

Baca Juga: Peristiwa Hari Ini: Ditemukannya Satelit Enceladus

Berlin secara resmi menyerah pada 2 Mei, walau pertempuran di kota itu masih berlangsung sampai kemenangan tentara sekutu di Eropa terjadi pada 8 Mei 1945.

Pasukan Soviet yang menduduki kota, membagikan roti dan kebutuhan pokok kepada warga sipil.***

Halaman:

Editor: Triwidiyanti Prasetiyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x