Gempa Bumi dan Tsunami Jepang Sebabkan Ribuan Korban Meninggal dalam Sejarah

- 14 Februari 2021, 07:55 WIB
Berikut adalah gempa bumi dan tsunami Tohohu yang menyebabkan ribuan korban meninggal dalam sejarah
Berikut adalah gempa bumi dan tsunami Tohohu yang menyebabkan ribuan korban meninggal dalam sejarah /Shefali Lincoln/Unsplash/
  • 28 Maret 2011 - Pukul 7.24 pagi waktu setempat, gempa bumi susulan teridentifikasi berkekuatan 6,5 skala richter dengan episentrum di kedalaman 17 kilometer.
  • 7 April 2011 - Tiga korban meninggal akibat gempa bumi berkekuatan 7,1 pada skala Richter, di kedalaman 25 mil di timur laut Jepang. Dua pembangkit listrik mati, memutus aliran listrik untuk empat juta orang.

Baca Juga: 5 Makanan Penurun Kolesterol Tinggi, Salah Satunya Kedelai

  • 11 April 2011 - Pekerja dievakuasi dari pembangkit nuklir Fukushima yang rusak menyusul gempa di prefektur Fukushima yang berkekuatan 7,1 pada skala Richter, dengan kedalaman episentrum sepuluh kilometer. Peristiwa tersebut memicu peringatan tsunami singkat.

***

Halaman:

Editor: Putu Diah Anggaraeni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x