Mandi Junub (Mandi Wajib) yang Benar, Berikut Doa, Niat dan Tata Caranya

- 13 November 2020, 05:27 WIB
Mandi Junub (Mandi Wajib) yang Benar, Berikut Doa, Niat dan Tata Caranya
Mandi Junub (Mandi Wajib) yang Benar, Berikut Doa, Niat dan Tata Caranya /Pixabay/@tokapic

“Aku niat mandi wajib untuk mensucikan hadas besar dari haid karena Allah Ta’ala.”

Baca Juga: Tersinggung, Anggota JKT48 Laporkan Dugaan Tindakan Asusila ke Polda Metro Jaya

3. Niat dan Doa setelah Nifas

Nifas adalah situasi di mana rahim perempuan mengeluarkan darah karena atau setelah melahirkan.

Selama kurang lebih 40 hari, masa di mana darah nifas keluar, perempuan dilarang untuk salat dan puasa.

Berikut adalah niat dan doa setelah nifas:

نَوَيْتُ الْغُسْلَ لِرَفْعِ حَدَثِ النِّفَاسِ ِللهِ تَعَالَى

Nawaitul ghusla liraf’i hadatsin nifaasi lillahi Ta’aala.

Aku niat mandi wajib untuk mensucikan hadas besar dari nifas karena Allah Ta’ala.”

Baca Juga: Hitung Neptu Weton Anda menurut Primbon Jawa, Ternyata Kelahiran Tentukan Karakter Lho

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi

Sumber: 99.co


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x