Cowboy Bebop dan One Piece Jadi Serial Live Action Netflix

- 24 Agustus 2020, 19:35 WIB
anime cowboy bebop./*net
anime cowboy bebop./*net /

RINGTIMES BALI - Cowboy Bebop bercerita tentang petualangan Spike Spiegel dan grup pemburu bayaran yang berpergian menggunakan pesawa luar angkasa Bebop pada tahun 2071.

Cowboy Bebop sendiri pertama kali diproduksi oleh studio Sunrise pada tahun 1998. Cowboy Bebop yang diproduksi oleh studio Sunrise disutradarai oleh Shinichiro Watanabe, dengan naskah yang ditulis oleh Keiko Nobumoto, karakter yang dedesign Toshihiro Kawamoto dan lagu yang disusun oleh Yoko Kanno.

Seri Cowboy Bebop yang sudah berumur 20 tahun merupakan karya fenomenal yang sampai sekarang masih populer di kalangan penggemarnya, kabar menarik, seri ini akan dijadikan sebuah live action.

Baca Juga: Spoiler Anime Boruto Episode 162-164, Kinjutsu Mematikan

Baca Juga: Cek Fakta: Para Hokage Konoha Itu Presiden RI

Netflix sudah secara resmi mendapatkan lisensi dari Cowboy Bebop dan sudah mengumumkannya melalui akun Twitter mereka. Live action ini dikatakan akan memiliki total 10 episode.

Selain itu Netflix juga akan membuat Live Action One Piece berdasarkan komik dan animasi, total ada 10 episode yang akan tayang di tahun 2020.***

Editor: Triwidiyanti Prasetiyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x