Robohkan Masjid Rasulullah Di Hebron, Begini Tanggapan Ghassan Rajabi

- 7 Desember 2022, 18:33 WIB
Ilustrasi Robohkan Masjid Rasulullah Di Hebron, Begini Tanggapan Ghassan Rajabi.
Ilustrasi Robohkan Masjid Rasulullah Di Hebron, Begini Tanggapan Ghassan Rajabi. /Pexels/David McEachen

Dua puluh tahun lalu, pemukiman Israel Baruch Goldstein masuk ke masjid ibrahim dan menembaki 29 jemaah palestina.

Usai tragedi itu penduduk Yahudi mengenal masjid itu sebagai makam para leluhur.

Diketahui Kota Hebron merupakan rumah bagi sekitar 160 ribu warga palestina dan sekitar 800 warga Israel yang terkenal agresif dan tinggal di kompleks yang dijaga ketat oleh pasukan Israel. ***

 

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x