Arti Mimpi Tenggelam, Benarkah Pertanda Ketidakberdayaan?

- 27 Juni 2022, 15:17 WIB
Ilustrasi arti mimpi tenggelam, benarkah pertanda ketidakberdayaan.
Ilustrasi arti mimpi tenggelam, benarkah pertanda ketidakberdayaan. /PIXABAY/geralt

9. Tenggelam juga sering dihubungkan dengan kewalahan, biasanya secara emosional. Bentuk kehilangan diri atau identitas, masalah dalam hubungan yang berkaitan dengan komunikasi dan identitas.

10. Selain itu, jika Anda mengalami mimpi tenggelam bisa jadi pertanda bahwa Anda tidak dapat menyembunyikan perasaan Anda tentang situasi tertentu.

Baca Juga: 8 Arti Mimpi Melihat Burung Gagak, Tidak Selalu Pertanda Keburukan dan Kesedihan

Tenggelam juga digambarkan sebagai bentuk ketidaksadaran, ketidakberdayaan, dan kurangnya perencanaan dalam hidup Anda.

Akan tetapi tidak menutup kemungkinan arti mimpi tenggelam yang Anda alami sebagai peringatan bahwa Anda mengambil begitu banyak tanggung jawab sehingga dibanjiri tuntutan waktu dan energi.***

 

 

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x