Arti Mimpi Tenggelam, Benarkah Pertanda Ketidakberdayaan?

- 27 Juni 2022, 15:17 WIB
Ilustrasi arti mimpi tenggelam, benarkah pertanda ketidakberdayaan.
Ilustrasi arti mimpi tenggelam, benarkah pertanda ketidakberdayaan. /PIXABAY/geralt

RINGTIMES BALI - Mimpi tenggelam adalah mimpi umum yang biasanya menimbulkan ketakutan. 

Bermimpi tenggelam di air memiliki arti positif dan negatif. Mimpi ini mungkin menunjukkan kepada si pemimpi tentang emosi, masalah alam, atau krisis.

Berikut adalah arti mimpi tenggelam yang kami lansir dari laman dreamencyclopedia.

Baca Juga: Arti Mimpi Pesawat, Pertanda Buruk atau Keberuntungan

1. Arti mimpi tenggelam di air yang dalam menunjukkan emosi dan pikiran yang kewalahan.

Hadapi ketakutan dan jelajahi apa yang membuat Anda menjadi emosional. 

2. Mimpi ini juga bisa berarti bahwa Anda merasa tercekik atau didominasi oleh seseorang dalam hidup.

3. Tenggelam dalam mimpi hingga mati lemas menunjukkan bahwa Anda terbebani dengan tanggung jawab yang berlebihan.

Baca Juga: Arti Mimpi Terbang, Pertanda Ada Hubungan dengan Spiritual

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x