7 Daftar Drama Korea dengan Biaya Produksi Termahal, Salah Satunya Jirisan

- 24 Desember 2021, 15:20 WIB
Berikut lirik lagu Sahabat dulu yang merupakan soundtrack film series Layangan Putus yang dinyanyikan oleh Prinsia Mandagie
Berikut lirik lagu Sahabat dulu yang merupakan soundtrack film series Layangan Putus yang dinyanyikan oleh Prinsia Mandagie /Instagram/tvn_drama/

RINGTIMES BALI – Drama Korea menjadi salah satu tontonan favorit bagi masyarakat, khususnya kaum milenial. Drama korea atau k-drama selalu menyuguhkan alur-alur menarik dan tentu saja melibatkan aktor tampan serta aktris cantik di Korea.

Tidak jarang, beberapa produksi k-drama membutuhkan waktu yang lama untuk proses shooting dan memakan biaya yang tidak sedikit.

Contohnya, membayar para artis mereka saja sudah sangat mahal per episode nya. Belum lagi, properti, tempat, dan hal-hal yang dibutuhkan dalam pembuatan drama tersebut.

Baca Juga: Link Nonton Drakor Our Beloved Summer Sub Indo, Lengkap dengan Sinopsis

Dilansir dari kanal YouTube Rafardhan Playlist, berikut daftar drama korea dengan biaya produksi termahal.

1. Arthdal Chronicles

Drama korea satu tahun 2019 ini memakan biaya produksi termahal dan fantastis jumlahnya, yaitu 54 miliar won atau sekitar 653 miliar rupiah.

Drama ini memakan biaya yang sangat mahal karena menggunakan efek CGI, kostum para pemain, dan desain-desain lainnya. Bahkan itu semua sempat dituding sebagai plagiasi serial Game of Thrones.

Baca Juga: Heboh, Seorang Remaja di Korea Utara Dijatuhi Hukuman 14 Tahun Penjara Karena Menonton Drakor

Selain itu, karena serial ini menggunakan artis papan atas seperti Song Joong Ki, Kim Ji-won, Jang DongGun, dan Kim OkVin juga menjadi alasan produksi yang mahal.

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x