Rasulullah Haramkan Memberi ke Pengemis, Simak Penjelasannya

- 14 Mei 2021, 20:14 WIB
Ilustrasi pengemis
Ilustrasi pengemis /PIXABAY/StockSnap

Ancaman dosa bagi seorang muslim yang memilih menjadi pengemis padahal mampu bekerja sangatlah besar. 

Hal ini disabdakan Rasulullah SAW dalam sebuah hadist "Kegiatan meminta-minta mengemis) akan selalu ada pada diri seseorang sampai ia menemui Allah dalam kondisi wajahnya tanpa sepotong dagingpun". HR.Ahmad).

Penampilan pengemis memang mengundang banyak rasa simpati dan kasihan pada orang yang mengemis tersebut.

Baca Juga: Rasulullah Perintahkan Suami Ceraikan Wanita dengan Ciri Berikut, Istri Harus Tahu

Islam memang mengajarkan agar memberi kepada orang yang membutuhkan dan saling memberi, namun memberikan sedekah kepada pengemis hanya karena malu tidak memberikan adalah hal yang tidak dibenarkan.

Imam Al Gazoli menjelaskan "Barang siapa yang meminta haarta kepada orang lain idmata publik karena semata-mata ingin membangkitkan rasa malunya orang yang diminta, kemudian orang yang diminta memberikan hartanya maka harta tersebut tidak bisa menjadi hak milik peminta sehingga tidak halal untuk menggunakan harta tersebut".

Dapat disimpulkan jika pengemis berpura-pura terlihat luka-luka atau sakit saat mengemis maka sedekah itu disebut haram.

Maka berhati-hatilah saat memberikan uang pada pengemis. Tentunya jika masih bisa bekerja keras sebaiknya jangan menjadikan mengemis sebagai pilihan.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah