5 Makanan Jepang yang Aman Dikonsumsi Orang Asing

- 5 April 2021, 07:14 WIB
Ilustrasi 5 makanan Jepang yang cocok dikonsumsi leh orang asing.
Ilustrasi 5 makanan Jepang yang cocok dikonsumsi leh orang asing. /PIXABAY/juno1412

Baca Juga: 5 Kelakuan Unik Warga Jepang di Medsos Bikin Kaget Orang Asing

Baca Juga: Unik, Gadis Jepang Ingin Memiliki Wajah Kecil agar Terlihat Sempurna

Meskipun begitu, Ramen dengan rasa autentik Jepang masih tetap dicintai karena memiliki kuah kaldunya yang lezat. Rasa kuah yang terpopuler di Jepang adalah shoyu, miso atau tonkotsu (tulang daging babi).

3. Okonomiyaki/Gyoza

Meskipun kedua makanan tersebut berbeda, namun mereka merupakan makanan khas Osaka yang memiliki rasa sama kuatnya.

Okonomiyaki sering digambarkan sebagai "pancake gurih",karena dibuat dengan mencampurkan kubis dan adonan susu telur tepung. Diberbagai restoran Jepang, pelanggan bisa memilih bahan tambahan seperti daging babi atau keju untuk ditambahkan ke dasar kubis dan adonan.

Gyoza seperti yang dikenal di beberapa negara, juga disukai banyak orang, dengan isian daging babi dan sayurannya yang memberikan padanan yang berair untuk tekstur pangsit yang kenyal.

Baca Juga: Fenomena Unik Jepang 'Hikikomori', Mengurung Diri di Rumah Tanpa Keluar Selama Bertahun-tahun

4. Karaage

Hidangan selanjutnya yang ‘aman’ bagi lidah orang non-Jepang adalah Karaage. Ketika mendengar kata karaage beberapa orang mengetahui bila hidangan tersebut merupakan olahan ayam yang digoreng.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Soranews24


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x