5 Hal Ini Jangan Sampai Mengendalikan Hidup Anda, Nomor 5 Paling Dominan

- 30 Maret 2021, 13:01 WIB
Ilustrasi jangan biarkan 5 hal ini mengendalikan hidup Anda.
Ilustrasi jangan biarkan 5 hal ini mengendalikan hidup Anda. /Pexels/Anna Shvets

RINGTIMES BALI - Kalau hidup hanya sekedar hidup, babi hutan pun bisa, kalau kerja hanya sekedar kerja, kera di hutan pun bisa bekerja. Banyak orang menghabiskan waktu dengan tidak menjadi apa - apa.

Pasrah dengan keadaan yang terjadi, dan mereka hidup dengan belas kasihan orang lain. Mereka berjuang hanya untuk bertahan, bukan berjuang untuk hidup yang luar biasa.

Jika Anda ingin menjalani kehidupan yang hebat, jangan biarkan hidup Anda dikendalikan oleh hal-hal berikut ini, sebagaimana dikutip dari kanal YouTube Abdi Suardin, Selasa 30 Maret 2021:

Baca Juga: 4 Jenis Sedekah yang Bisa Bikin Kaya Raya, Waktu Terbaik Bagi Umat Islam

Baca Juga: 7 Bagian Tubuh Wanita yang Menarik Perhatian Pria

1. Masa lalu Anda

Jangan biarkan masa lalu Anda mengontrol masa depan Anda. Apapun yang terjadi masa lalu biarlah berlalu, tinggalkan rasa sakit di masa lalu Anda sehingga masa lalu Anda tidak akan merusak masa depan Anda, tinggalkan kegelapan masa lalu Anda sehingga kegelapan tersebut tidak bisa mengganggu cahaya masa depan yang Anda perbuat.

Jika ada seseorang di masa lalu Anda melakukan kesalahan cara anda untuk bisa menang Anda harus melepaskannya dan harus terus maju jika Anda hidup dalam kebencian merekalah yang menang.

Tapi jika Anda ingin menang, maafkanlah fokuslah lepaskanlah mulai dari sekarang, jangan izinkan kisah masa lalu yang sudah hilang bisa merusak hidup Anda

Baca Juga: 7 Dampak Buruk Minum Air Kelapa Jika Dikonsumsi Sembarangan

Baca Juga: Billy Peluk Mahalini, Memes Prameswari: Aku Gak Mau Karena Ga Ada Status

2. Pendapat dan penilaian orang lain

Jangan biarkan pendapat dan penilaian orang lain mengontrol hidup Anda. Penilaian orang lain harus dihindari memang kita butuh penilaian orang lain tetapi tidak untuk mengontrol hidup Anda.

Kita dilahirkan karena sesuatu alasan, kita di lahirkan untuk dihargai dan dicintai, karena apa adanya diri kita jangan redupkan cahaya Anda hanya karena cahaya hidup orang lain yang membosankan, bersinarlah terang dengan apa yang Anda inginkan.

Orang orang yang peduli dengan Anda akan melihat cahaya itu dan akan mengikuti cahaya yang Anda buat itu.

Baca Juga: 5 Tanda Perubahan Kulit Penyebab Penyakit Ginjal, Salah Satunya Ruam dan Pucat

3. Keyakinan yang terbatas

Tanpa sadar kita hidup selalu dibatasi oleh keyakinan kita sendiri dan tanpa kita sadari kita sering mendengarkan nasehat dari orang lain yang tidak pernah menggapai impian Anda.

Kamu tidak akan bisa tidak akan mampu, sudahlah itu kan mereka bukan kamu yang pada akhirnya membuat keyakinan Anda menjadi rendah.

Tidak ada yang tidak bisa Anda lakukan, tidak ada yang tidak mungkin bagi kita, Anda harus percaya pada diri Anda sendiri ketika Anda mengubah keyakinan Anda dari terbtas menjadi tidak terbatas karena potensi yang Tuhan berikan tidak terbatas.

Baca Juga: Hotma Sitompul dan Mikhavita Wijaya Bantah Isu Selingkuh, Netizen: Istrinya Diusir Kalian Makan Satu Meja

4. Hubungan percintaan

Pembahasan ini memang sangat sensitif, namun ketika Anda selalu beranggapan untuk bahagia dan untuk merasa lengkap Anda harus memiliki hubungan dengan orang lain maka selangkah lagi Anda akan masuk ke dalam lubang kehancuran.

Bagaimana jika hubungan yang sudah Anda bangun tiba-tiba hancur, salah satu kekuatan terbesar di dunia ini adalah cinta dan kasih sayang. Pembahasan ini ditujukan untuk orang-orang yang beranggapan bahwa mereka tidak bisa hidup apabila tidak memiliki hubungan dengan orang lain.

Ketika saatnya Anda memiliki hubungan dengan orang lain, bukan karena Anda ingin bahagia melainkan karna Anda ingin berbagi kebahagiaan dengan orang- orang yang Anda cintai, berjuanglah untuk orang yang ingin berjuang dengan Anda bukan dengan orang yang Anda perjuangkan.

Baca Juga: 7 Fakta Unik Gadis Jepang yang Bikin Kaget, Perawan Dianggap Aib Hingga Jarang Pakai Celana Dalam

5. Uang

Inilah yang mayoritas mengendalikan manusia di planet ini, ya ia adalah uang. Ini bukan berarti Anda tidak boleh memiliki uang yang sangat banyak dan bukan berarti uang itu jahat.

Kita sama-sama tahu apabila kita memiliki punya banyak uang berapa banyak orang yang terbantukan apabila kita memiliki banyak uang. Jangan izinkan semua keputusan Anda dikendalikan oleh uang.

Bila Anda mengikuti kata hati, dan berniat untuk memberikan pelayanan terbaik kepada orang setiap hati, dan Anda melakukan pekerjaan Anda dengan setulus hati maka uang akan mengalir lebih banyak daripada yang Anda perkirakan.

Sekecil apapun uang yang Anda punya insya Allah akan cukup untuk hidup, namun sebesar apapun uang yang Anda miliki itu tidak akan cukup jika hanya untuk memenuhi gaya hidup.

Tantang diri Anda untuk hidup dalam hidup dan bebas dari kendali apapun dan hiduplah sepenuhnya.***

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah