Mini dan Cantik, ini 7 Kaktus Mini yang Bisa Bikin Ruangan Makin Asri

- 11 Desember 2020, 21:30 WIB
9 jenis kaktus mini yang bikin cantik ruangan
9 jenis kaktus mini yang bikin cantik ruangan /shopee/

https://youtu.be/6Sb2PcTpa4g

RINGTIMES BALI - Kaktus adalah nama yang diberikan untuk anggota tumbuhan berbunga famili Cactacea.

Kaktus dapat tumbuh pada waktu yang lama tanpa air. Kaktus biasa ditemukan di daerah-daerah yang kering (gurun).

Baca Juga: Rimbun dan Mewah, ini Keistimewaan Tanaman Hias Philodendron Selloum dan Cara Merawat

Kaktus memiliki akar yang panjang untuk mencari air dan memperlebar penyerapan air dalam tanah.

Air yang diserap kaktus disimpan dalam ruang di batangnya. Kaktus juga memiliki daun yang berubah bentuk menjadi duri sehingga dapat mengurangi penguapan air lewat daun. Oleh sebab itu, kaktus dapat tumbuh pada waktu yang lama tanpa air.

Dilansir Ringtimesbali.com dari Kanal Youtube Info Spesial, 11 Desember 2020,  7 jenis kaktus mini yang bisa bikin ruangan makin asri

1. Kaktus Ferocactus

Ferocactus merupakan jenis kaktus yang memiliki bentuk yang unik dan cantik.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x