Aglonema Tanaman Hias Cantik, Begini Cara Merawatnya agar Tumbuh Subur

- 4 Desember 2020, 18:07 WIB
Aglonema tanaman hias cantik, begini cara merawatnya agar tumbuh subur
Aglonema tanaman hias cantik, begini cara merawatnya agar tumbuh subur /Pixabay.com/

RINGTIMES BALI - Aglonema merupakan salah satu tanaman memiliki daun yang sangat menarik.

Kombinasi warna hijau, putih, merah muda, merah, hingga kuning memberikan kesan keindahan pada tanaman hias ini.

 

Tidak diragukan lagi, tanaman cantik ini menjadi incaran para pecinta tanaman hias. Untuk mendapatkan aglonema yang cantik dan menawan anda perlu merawatnya dengan baik.

Baca Juga: Weton Ini Dipercaya Akan Menjadi Pemimpin, Mungkin Kamu Salah Satunya

Tetapi dalam pemeliharaannya tidak jarang kerusakan pada tanaman Aglaonema terjadi karena adanya kesalahan dalam melakukan perawatan.

Dilansir Ringtimesbali.com dari Kanal Youtube Rifda Chan, 4 Nopember 2020 tentang  5 cara menanam aglonema agar tumbuh subur.

Persiapan media tanam yang tepat 

Media tanam adalah salah satu faktor penting dalam bercocok tanaman, salah satunya cara menanam aglaonema agar tumbuh subur.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x