A, B, O atau AB, Ternyata Golongan Darah Tentukan Kepribadianmu, Ini Penjelasannya

16 November 2020, 04:05 WIB
A, B, O atau AB, Ternyata Golongan Darah Tentukan Kepribadiamu, Simak Penjelasan Berikut /

RINGTIMES BALI - Golongan darah manusia secara umum dibagi menjadi golongan darah A, B, AB dan O.

Keempat golongan darah itu memiliki keunikan masing-masing.

Banyak orang percaya bahwa golongan darah juga mempengaruhi karakter seseorang.

Baca Juga: Kenali Jenis-jenis Rambut Ini dengan Cara Sederhana

Bahkan di Negara Jepang, kepercayaan ini sudah ada sejak 1930, seperti dilansir dari  sciencedaily.

Kepercayaan akan golongan darah ini juga mempengaruhi kehidupan masyarakat jepang mulai dari pekerjaan hingga kehidupan asmara.

Berikut pengaruh golongan darah terhadap karakter seseorang dikutip dari berbagai sumber :

Baca Juga: 8 Cara Membuat Rambut Hitam dan Berkilau Alami, Berani Coba?

1. Golongan Darah A
Orang yang bergolongan darah A adalah orang yang memiliki sifat terorganisir dan konsisten.

Sebelum melakukan sesuatu orang bergolongan darah A biasanya memikirkannya terlebih dahulu dan mempunyai perencanaan yang matang.

Keunggulan lain dari golongan darah A adalah sifatnya yang tenang, bahkan saat situasi kritis.

Baca Juga: Wisatawan dan Destinasi Domestik Menjadi Fokus Kemenparekraf Menjelang Libur Akhir Tahun

Meski terkesan baik, ada juga orang yang tidak menyukai orang dengan golongan darah A karena sifat perfeksionis dan keras kepalanya.

Golongan darah A yang pemalu, biasanya sangat sopan.

Selain itu, golongan darah A sulit mempercayai orang lain, ia hanya akan curhat pada orang yang dianggap bisa menjaga rahasianya.

Baca Juga: Tahukah Anda Perbedaan Smoothing dan Rebonding? Berikut 7 Perbedaannya

Tapi semua orang dengan golongan darah A memiliki kesamaan yaitu tidak pernah benar-benar merasa cocok dengan orang lain.

Orang-orang bergolongan darah A juga sangat kreatif dan paling artistik dari semua tipe darah.

Karena sensitivitasnya, orang dengan golongan darah A juga gampang stres.

Baca Juga: 3 Weton Ini Jelek dalam Usaha atau Bisnis, Apa Saja Simak Yuk Agar Waspada

2. Golongan Darah B
Orang-orang dengan golongan darah B adalah individualis tapi berkarakter paling santai dibanding golongan darah lain

Mereka cenderung mengikuti aturan dan idenya sendiri.

Orang dengan darah tipe B sering dianggap tidak konvensional daripada jenis golongan darah lainnya.

Baca Juga: Ukuran Mr P Kecil? Jangan Sedih 4 Tips Meningkatkan Gairah Bercinta Dijamin Hot dan Puas

Orang dengan golongan darah B cenderung aktif dan energik.

Mereka bersemangat, memiliki rasa ingin tahu dan kreatifitas tinggi.

Hal yang membuat golongam darah B tidak disukai adalah sikapnya yang tidak mengikuti aturan.

Baca Juga: Ala Ayuning Dewasa Senin 16 Nopember 2020, Berdasarkan Kalender Bali

Hal ini membuat mereka sulit bekerjasama dan semaunya sendiri.

Golongan darah B selalu ingin menjadi nomor satu dan tidak mau di cap rata-rata.

Namun mereka tidak bisa mengerjakan sesuatu berbarengan karena sifatnya yang melalaikan hal lain jika  terfokus pada satu hal.

Baca Juga: Wow, 7 Alasan Jangan Malu Ajak Kencan Pria Duluan

Dalam hal perasaan, meski terlihat cemerlang, riang, bersemangat dan antusias dari luar tetapi sebenarnya semuanya ternyata sama sekali berbeda dengan yang ada di dalam diri mereka.

3. Golongan Darah O
Orang dengan golongan darah O orang yang terbuka, enerjik dan sosial.

Mereka yang paling fleksibel dibandingkan dengan semua golongan darah.

Baca Juga: Weton Ini Dikenal Mudah Tersinggung dan Marah, Tapi Punya Watak Yang Jarang Diketahui

Golongan darah O mudah berbaur dengan lingkungan apa saja, hal ini juga didukung sifatnya yang baik hati, murah hati, menghargai orang lain dan percaya diri.

Sisi negatif dari golongan ini adalah sulit berprinsip teguh dan mudah dipengaruhi orang lain, sehingga tidak cocok jadi pimpinan.

Golongan darah O selalu mengatakan apa yang ada di pikiran mereka dan suka menjadi pusat perhatian.

Baca Juga: Kelahiran Tanggal Ini Sangat Istimewa Lho Berdasarkan Kalender Bali, Yuk Cek di Sini

Golongan darah O  tidak segan-segan mengeluarkan uang untuk orang lain.

Orang dengan golongan darah O terlihat berkepala dingin dan terpercaya tapi mereka sering tergelincir dan membuat kesalahan yang besar karena kurang berhati-hati.

4. Golongam Darah AB
Dari semua golongan darah, orang dengan golongan darah AB adalah orang yang sulit diprediksi dan cenderung misterius atau aneh.

Baca Juga: KKS Tidak Mau Diblokir, Hari Ini Batas Terakhir Ambil Bantuan PKH 2020, Segera Lakukan

Namun mereka suka membantu orang lain.

Sisi negatif dari golongan darah AB ialah mereka dikenal tidak tegas dan lebih sensitif daripada orang lainnya.

Sifat pelupanya juga menjadi salah satu hal buruk yang dimiliki golongan darah ini.

Orang yang dapat dipercaya dan bertanggung jawab, tetapi tidak dapat menangani terlalu banyak. Mereka tidak keberatan membantu asalkan kondisi mereka sendiri mampu.

Baca Juga: 5 Tips Cara Merawat Softlens, agar Tetap Aman Digunakan

Orang dengan golongan darah AB biasanya   tertarik dalam seni dan metafisika.

AB dianggap sebagai tipe darah terburuk di Jepang.

Dikenal sensitif dan ingin mendapat perhatian untuk mengimbangi kekurangannya.***

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi

Tags

Terkini

Terpopuler