Ramal Nasib Bisnis Kaesang Setelah Putus dari Felicia, Jeng Nimas: Menata Kembali Fondasinya

25 Maret 2021, 13:49 WIB
Kondisi bisnis Kaesang usai putus dengan Felicia Tissue /Instagram.com/@sangjavas

RINGTIMES BALI – Kaesang Pangarep, Felicia Tissue dan Nadya Arifta adalah nama-nama yang sering disebut blakangan ini baik oleh media maupun warganet.

Ketiga nama tersebut, Kaesang Pangarep, Felicia Tissue dan Nadya Arifta menjadi perbincangan karena polemik percintaan mereka yang mengundang banyak perhatian.

Akibat polemik percintaan Kaesang Pangarep dengan Felicia Tissue dan Nadya Arifta beberapa waktu lalu terlihat berpengaruh terhadap bisnis kuliner Kaesang.

Baca Juga: Media Asing Soroti Keputusan Kaesang Beli Persis Solo

Baca Juga: Profil Nadya Arifta, Wanita yang Dekat dengan Kaesang Setelah Putus dari Felicia Tissue

Bisnis kuliner Kaesang, Sang  Pisang yang telah berhasil didirikannya pada 2017 lalu saat masih berpacaran dengan Felicia Tissue.

Akan tetapi, kini Kaesang Pangarep putus dengan Felicia Tissue dan dikabarkan berpacaran dengan Nadya Arifta.

Nadya Arifta sendiri diketahui bekerja di perusahaan milik Kaesang Pangarep dan menduduki posisi yang penting.

Baca Juga: Profil Sosok Chelsie Monica, Komentator Pertandingan Catur GM Irene vs Dewa Kipas

Baca Juga: Bahaya Kafein bagi Wanita, Salah Satunya Bikin Susah Hamil

Setelah putus dengan Felicia Tisuue, banyak Paranormal yang membahas terkait keberlangsungan bisnis Kaesang salah satunya Jeng Nimas.

Dilansir Ringtimesbali.com dari kanal YouTube Jeng Nimas pada 24 Maret 2021, Ia menyebut bahwa putusnya Kaesang dan Felicia Tissue tidak akan menimbulkan dampak serius pada bisnisnya.

Menurut Jeng Nimas, putra bungsu Presiden Joko Widodo itu perlu menata kembali fondasi perusahaannya.

Terkait isu yang beredar putusnya Kaesang dengan Felicia Tissue, banyak netizen yang berkomentar di kolom komentar akun Instagram Sang Pisang.

Baca Juga: Putus dari Kaesang, Kesehatan Mental Felicia Terganggu hingga Dibawa Ke Psikolog Singapura

Berbagai komentar warganet menyerang akun bisnisnya. Mulai dari hal kocak, nyiyiran, hingga ancaman unfollow pun ada.

Selain Sang Pisang, ada beberpa bisnis lain yang dibangun oleh Kesang seperti Ternak Kopi, Yam Ayam, dan sebagainya.

Hasil pembacaan kartu Jeng Nimas, Bisnis Kaesang masih terlihat bagus dan menuju ke pencapain yang lebih baik.

“Isu putusnya ini tidak terlalu berimbas pada bisnisnya,  tetapi Kaesang harus menata kembali pondasi perusahaannya dengan seorang diri tanpa melibatkan Felicia,” jelas Jeng Nimas.

Selebihnya bisnis Kaesang akan berjalan baik-baik saja dan dalam terawangan Jeng Nimas ada simbol yang melambangkan tonggak dimana hal ini berarti bisnis kaesang akan mencapai kesuksesan yang besar.***

Editor: Muhammad Khusaini

Tags

Terkini

Terpopuler