Aglonema Anda Sering Dihinggapi Penyakit, Berikut Tips Cara Mengatasinya

- 22 September 2020, 09:59 WIB
Aglonema Anda Sering Dihinggapi Penyakit, Berikut Tips Cara Mengatasinya
Aglonema Anda Sering Dihinggapi Penyakit, Berikut Tips Cara Mengatasinya /nalinratphi/Getty Images/iStockphoto

Penyakit ini ditandai dengan bercak berwarna coklat dengan tepian berwarna kuning pada daun. Bercak ini bisa berukuran hingga 5 cm dan memicu timbulnya jamur.

Baca Juga: Ingin Tunas Aglonema Cepat Tumbuh, Catat 5 Tips Berikut

Untuk mengatasinya sebenarnya cukup mudah, yaitu dengan menyiram aglonema secukupnya. Penyiraman berlebih bisa memicu penyakit ini.

2. Bercak bakteri

Bercak bakteri biasanya memiliki bentuk yang tak beraturan. Warnanya pun bermacam, mulai dari abu-abu, hijau tua, coklat tua, atau hitam.

Baca Juga: Ini Dia 5 Aglonema Cantik Harga Murah, Cocok Bagi Pecinta Tanaman Hias

Karena disebabkan oleh bakteri, sebaiknya pilih tanaman yang benar-benar sehat saat membeli. Jika tanaman terlanjur terserang penyakit ini, maka segera buang atau potong daun yang terinfeksi.

Selain itu, saat melakukan penyiraman, pastikan permukaan daun tetap kering. Anda juga bisa membersihkan permukaan daun secara rutin.

3. Kekurangan tembaga

Baca Juga: 10 Tanaman yang Dipercaya Membawa Sial, Salah Satunya Asam Jawa

Halaman:

Editor: Tri Widiyanti

Sumber: Portal Jember (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x