Filosofi Kehidupan Ala Gus Baha, Tidak Maksiat dan Bermanfaat Bagi Banyak Orang

- 16 Januari 2022, 12:50 WIB
Gus Baha Jelaskan Filosofi Kehidupan Ala Dirinya, Tidak Maksiat dan Bermanfaat Bagi Banyak Orang
Gus Baha Jelaskan Filosofi Kehidupan Ala Dirinya, Tidak Maksiat dan Bermanfaat Bagi Banyak Orang /Facebook.com/Ngaji Bareng Gus Baha.

RINGTIMES BALI – K. H Ahmad Baha’uddin Nursalim alias Gus Baha menyampaikan filosofi tentang kehidupan ala dirinya.

Menurut Gus Baha, filosofi hidupnya yakni pokoknya tidak bermaksiat dan dapat bermanfaat bagi banyak orang.

Untuk mengetahui filosofi hidup ala Gus Baha, simak penjelasan dalam artikel ini agar dapat mengetahui lebih jauh terkait hal ini.

Dikutip dari akun Instagram @ngajionline_gusbaha yang diunggah pada 17 Februari 2021, berikut ulasan selengkapnya.

Baca Juga: Soal Biologi Kelas 11 SMA Halaman 172, Jelaskan Kata-kata Alantois, Stolon, dan Sifilis

Gus Baha mengatakan bahwa posisi apapun di dunia ini sama sekali bukan tujuan hidupnya.

Filosofi Gus Baha tentang kehidupan adalah ketika hidup seseorang tidak harus menjadi apapun, tidak harus terkenal, tidak harus diakui keberadaannya, dan tidak dihormati orang lain pun juga tidak masalah.

Justru dengan bersembunyi atau menepi dari hingar bingar kehidupan, dan tidak terlalu menampakkan diri untuk mencari perhatian banyak orang, maka akan lebih leluasa dan rileks dalam menjalani hidup.

Gus Baha mengatakan bahwa mendapatkan penghormatan bukan berarti bukti kesuksesan.

Baca Juga: Soal Biologi Kelas 11 SMA Halaman 172, Jelaskan Kata-kata Alantois, Stolon, dan Sifilis

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x